Senin, 30 Juli 2012 0komentar

Pemerkosaan Sumber Daya Gumuk

Pemerkosaan kembali terjadi, tapi bukan pemerkosaan terhadap wanita yang dimaksud.
*menghela napas

pemerkosaan kembali terjadi pada sumber daya Gumuk, Gumuk yang dahulunya pernah melekat pada kota Jember Jawa Timur sebagai Kota seribu Gumuk mulai luntur oleh lekatnya kepentingan orang-orang yang tidak bertanggung jawab. bagaimana tidak, eksploitasi besar-besaran gumuk yang dikeruk hanya untuk diambil material tanah, pasir dan batunya untuk dijadikan perluasan perumahan yang semakin menjamur disekitar kota jember tanpa memperhatikan fungsional adanya Gumuk, apa ini bukan pemerkosaan namanya. siapa yang mau disalahkan, semua salah termasuk juga penulis yang mungkin sampai saat ini hanya bisa memaparkan relitas belum ada tindakan. tapi yang jelas pemerintah daerah ataupun pihak terkait yang peduli akan keakayaan kearifan budaya lokal jember hendaknya segera mengambil tindakan taktis untuk mengatasi masalah ini atau bisa memberi jalan keluar yang arif.
 
;